Posted by : deny Minggu, 12 Januari 2020

Rencana Mutu
 
QC membuat hasil sesuai dengan rencana mutu sedangkan QA menghasilkan keyakinan dengan menjamin bahwa QC telah melakukan rencana mutu.
Misal:
Tablet diperiksa oleh QC, pemeriksaan pasti sesuai dengan parameter-parameter kualitas obat maka QA menjamin bahwa pelaksanaan pemeriksaan tersebut benar-benar sesuai. Jangan sampai QC melakukan pemeriksaan sembarangan atau tanpa melakukan pemeriksan membuat laporan analisa palsu. Melalui Apa QA bisa mencegah ini? adanya SOP, pelatihan analis yang teratur adanya catatan-catatan analisa dan penerapan sistem akan mencegah terjadinya kesalahan. Bila bagian-bagian dari sistem ini dengan menelusuri catatan-catatan yang ada bisa diketahui adanya penyimpangan baik dalam produksi, analisis atau di gudang.
Meskipun sasaran sama tentang kualitas tetapi QA dan QC adalah dua pekerjaan bidang yang berbeda, dimana QA itu adalah prosedur untuk pencapaian mutu. Misalnya Quality plan beserta dokumen pendukungnya. Dan QC adalah aktifitasnya (pelaksanaa dari prosedur tsb) yang dibuktikan dengan record-record.

- Copyright © pabrik farmasi di indonesia - Hentai Ouji - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -